Mengkonversikan Bilangan Desimal ke Biner
Aloha! Kali ini kita akan membahas mengenai cara mengkonversikan bilangan Desimal ke Biner.Selamat membaca.Enjoy!
A.Pengertian Bilangan Desimal dan Biner
- Bilangan desimal adalah bilangan yang menggunakan 10 angka mulai 0 sampai 9 berturut2. Setelah angka 9, maka angka berikutnya adalah 10, 11, 12 dan seterusnya. Bilangan desimal disebut juga bilangan berbasis 10. Contoh penulisan bilangan desimal : 1710. Ingat, desimal berbasis 10, maka angka 10-lah yang menjadi subscript pada penulisan bilangan desimal.
- Bilangan biner adalah bilangan yang hanya menggunakan 2 angka, yaitu 0 dan 1. Bilangan biner juga disebut bilangan berbasis 2. Setiap bilangan pada bilangan biner disebut bit, dimana 1 byte = 8 bit. Contoh penulisan : 1101112.
Ada cara mudah untuk mengkonversikan Bilangan Desimal ke Biner.Berikut caranya:
- Konversikan Desimal ke Biner
1. 44
Jawab: 44:2=0
22:2=0
11:2=1
5:2 =1
2:2 =0
1
Jadi bilangan Biner dari Desimal 44 adalah 101100
2. 84
Jawab: 84:2=0
42:2=0
21:2=1
10:2=0
5:2=1
2:2=0
1
Jadi bilangan Biner dari Desimal 84 adalah 1010100
3.191
Jawab: 191:2=1
95:2=1
47:2=1
23:2=1
11:2=1
5:2=1
3:2=1
1
Jadi bilangan Biner dari Desimal 191 adalah 11111111
4. 200.200.34.34
Jawab: a.200:2=0 b.200:2=0 c.34:2=0 d.34:2=0
100:2=0 17:2=1 17:2=1 17:2=1
50:2=0 8:2=0 8:2=0 8:2=0
25:2=1 4:2=0 4:2=0 4:2=0
12:2=0 2:2=0 2:2=0 2:2=0
6:2=0 1 1 1
3:2=1
1
Gabungkan semua hasil konversi menjadi IP 11001000.11001000.100010.100010
5.10.10.34.34
Jawab: a.10:2=0 b.a.10:2=0 c.34:2=0 d.34:2=0
5:2=1 5:2=1 17:2=1 17:2=1
2:2=0 2:2=0 8:2=0 8:2=0
1 1 4:2=0 4:2=0
2:2=0 2:2=0
1 1
Jadi IP nya : 1010.1010.100010.100010
Berikut merupakan sedikit penjelasan mengenai bilangan desimal dan biner.Semoga bermanfaat.Terima kasih!
Komentar
Posting Komentar